Cara Transfer Saldo ShopeePay ke OVO Terbaru

Cara Transfer Saldo ShopeePay ke OVO Terbaru

Cara Transfer Saldo Shopeepay ke OVO Terbaru – Sekarang ini banyak sekali orang yang menggunakan dompet digital.

Karena lebih di simple dibawa kemana-mana dan juga transaksinya sangat cepat dan mudah di selesaikan.

Beberapa E-commerce bahkan sudah memiliki cara tersendiri misalnya seperti Shopee, situs belanja online tersebut sudah memiliki dompet digital sendiri yang bernama ShopeePay.

Untuk ShopeePay sendiri bukan hanya bisa digunakan pembayaran tunai pada aplikasi shopee, Namun juga bisa melakukan pembelian pada beberapa merchant mitra ShopeePay.

hal tersebut tidak jauh berbeda dengan OVO dengan beberapa fungsi yang sama, yaitu bisa menarik uang dan saling transfer saldo.

Banyak sekali para pengguna yang bertanya cara transfer ShopeePay ke OVO, Oleh sebab itu pada kali ini kita akan membahas pertanyaan tersebut.

Cara Transfer Saldo ShopeePay ke OVO Dengan Mudah

Yang menarik dari cara transfer saldo shopeepay ke saldo ini apabila kamu menggunakan ponsel yaitu biaya yang harus kamu keluarkan terbilang sangat murah.

Sangat berbeda sekali jika kamu menggunakan transfer via Alfamart atau Indomart yang tentu saja lebih mahal.

Agar kamu lebih paham maka silahkan simak keterangan berikut ini.

Transfer Minimal

Sesuai dengan aturan pihak shopee, Apabila pengguna ingin melakukan transfer yaitu minimal 10.000.

Jumlah tersebut masih belum dengan baiaya layanan, jadi pastikan saldo shopeepay kamu siap dan mencukupi.

Biaya Layanan

Untuk ketentuan biaya layanan pada semua jenis mata uang digital yang tersedia, yaitu tergantung dengan kebijakan dari pihak bank masing-masing.

Karena dari masing -masing bank memiliki biaya layan yang berbeda, namun biasanya sekitar 2000 rupiah sampai 3000 rupiah.

Cara Transfer ShopeePay ke OVO melalui Aplikasi Shopee

Silahkan kamu buka aplikasi shopee, kemudian ketik di pencarian Top Up Saldo OVO lalu pilih cari.

Kemudian akan ada pilihan penjual yang melayani jasa pembelian top up, silahkan pilih toko dengan skor tertinggi.

Selanjutnya kamu bisa baca-baca dulu beberapa diskripsi dari penjual karena kamu harus konfirmasi terlebih dahulu jangan langsung melakukan pembelian.

Kamu bisa menghubungi pihak penjual dengan cara chat terlebih dahulu dan bilang mau isi saldo.

Jangan lupa berikan nomor telepon tujuan dan juga dan beberapa uang, Selanjutnya kamu akan menerima daftar biaya pengelolaan yang harus dibayar.

Misal contoh, Jika nominal Rp.50.000 maka akan dikenakan biaya Rp.4000 Maka jumlah yang harus kamu bayar yaitu Rp.54.000 rupiah.

Pada saat kamu ingin melakuka checkout, maka jangan lupa untuk memilih shopeepay sebagai metode pembayaran.

Apabila sudah, maka selanjutnya pilih buat pesanan, kemudian pilih pembayaran dan masukan Pin ShopeePay kamu dan konfirmasi.

Tunggu hingga proses tersebut berhasil dan saldo OVO kamu akan bertambah.

Seperti itulah mengenai cara transfer shopeepay ke ovo dengan cara yang sangat mudah dan sangat simple.

Semoga penjelasan diatas tersebut dapat menjadi informasi yang sangat bermanfaat buat kalian semua.

Jangan lupa tetap setia mengikuti postingan terbaru dari blog rapikan.com ini dan tetap semangat.

Sampai jumpa pada artikel berikutnya.

You May Also Like

About the Author: Ahmad

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *