Cara Transfer DANA ke OVO Tanpa Biaya Admin

Cara Transfer DANA ke OVO Tanpa Biaya Admin

Cara Transfer DANA ke OVO Tanpa Biaya Admin – Ovo adalah sebagian dari dompet digital yang sangat populer di indonesia.

Ovo sendiri merupakan pionir dompet digital di indonesia, sebelum hadirnya Dana. Ovo sudah lebih dulu banyak digunakan oleh masyarakat indonesia.

Meskipun Dana sudah muncul, Tapi Ovo masih saja menjadi pilihan utama, Walaupun Dana telah melakukan promo dan iklan secara besar-besaran.

Tapi, hal tersebut menjadi hilang dengan signifikan pada saat Ovo tidak lagi memberikan gratis biaya transfer dan top up.

Mungkin saat itu waktunya Ovo mencari ke untungan dan mengumpulkan kembali pundi-pundi uang yang telah dihamburkan.

Pada saat itulah para pengguna Ovo banyak yang pindah ke Dana, karena memberikan gratis baiaya transfer antar bank dan juga Top up.

Oleh sebab itu, banyak para pengguna yang bertanya-tanya untuk cara Transfer dari Dana ke Ovo tanpa terkena biaya apapun.

Maka pada kesempatan kali ini, Saya akan memberikan beberapa penjelasan mengenai cara transfer dana ke ovo tanpa biaya admin.

Cara Transfer Saldo DANA ke OVO

Untuk caranya sendiri tidak terlalu sulit digunakan dan bisa kamu jadikan alternatif untuk top up Ovo.

Silahkan kamu ikuti langkah-langkahnya pada berikut ini.

  1. Buka aplikasi DANA di ponsel kamu
  2. Pilih menu kirim Lalu, Pilih kirim ke akun bank
  3. Selanjutnya Kirim ke rekening bank yang terdapat ikon plus (+) disebelah kiri
  4. Masukan informasi bank yaitu kamu pilih bank CIMB Niaga
  5. Tambahkan angka 9 sebelum nomor akun Ovo kamu. Contoh 9 + 085123456789>9085123456789
  6. Berikutnya tekan Tambah Bank Baru
  7. Masukan jumlah saldo yang ingin kamu kirim lalu tekan lanjut
  8. Minimal saldo 50.000 agar kamu mendapat gratis biaya admin
  9. Selanjuynya kamu tekan konfirmasi
  10. Kamu bisa cek terlebih dahulu informasi transaksi tersebut dan apabila sudah yakin benar maka bisa melanjutkan dengan klik konfirmasi
  11. Proses terakhir yaitu kamu masukan PIN Dana kamu

Begitulah untuk cara transfer dana ke ovo yang bisa kamu pergunakan, dan apabila proses tersebut sudah berhasil.

Maka kamu akan mendapatkan Notifikasi dari Ovo bahwa saldo kamu sudah bertambah, kamu bisa cek aplikasi tersebut untuk melihat riwayat transaksi.

Kesimpulan

  • Agar Kamu bisa mengirim saldo DANA ke OVO Maka Akun DANA kamu harus sudah diupgrade menjadi DANA Premium.
  • Agar kamu bisa mendapatkan gratis biaya transfer Maka kamu harus mengirimkan saldo dengan nominal minimal Rp 50.000. Kesempatan gratis biaya transfer tersebut hanya ada 10 kali per bulannya.

Demikian untuk pembahasan kali ini yaitu tentang cara transfer Dana Ke Ovo Tanpa Biaya Admin.

Semoga postingan ini menjadi informasi yang berguna buat kalian semua dan selamat mencoba cara tersebut.

Jangan lupa untuk tetap setia mengunjungi blog ini agar tidak ketinggalan beberapa informasi menarik lainnya.

Tetap semangat dan sampai jumpa pada artikel berikutnya.

You May Also Like

About the Author: Ahmad

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *