Filter IG Kiwi Mask Viral Berikut Link dan Cara Mendapatkan

Filter IG Kiwi Mask Viral Berikut Link dan Cara Mendapatkan

Filter IG Kiwi Mask Viral Berikut Link dan Cara Mendapatkan – Salah satu filter instagram yang banyak ingin digunakan oleh pengguna IG adalah Filter Kiwi Mask.

Maka tidak heran apabila filter IG terbaru ini menjadi viral dan membuat banyak orang penasaran bagaimana cara mendapatkannya.

Oleh karena itu pada kesempatan kali ini Admin akan memberikan langkah-langkah agar Anda bisa mendapatkan dengan gampang.

Karena memang sangat menarik ketika menggunakan filter terbaru yang tentu saja bisa berpengaruh juga untuk postingan kita.

Dengan filter yang keren dan menarik akan banyak pengguna yang lain bisa memberikan like maupun komentar serta share postingan kita.

Tentang Filter IG Kiwi Mask Viral

Filter IG Kiwi Mask ini akan memberikan efek bahwa wajah Anda akan ditutupi oleh masker kiwi, dengan bagian wajah yang terlihat tampak melebar yang seakan-akan sedang dicubit.

Sehingga Efek ini akan membuat wajah Anda menjadi terlihat tersamarkan dan akan bisa mengundang tawa.

Filter ini akan menampilkan sebuah masker dengan berwarna hijau yang seolah-olah sedang menempel di wajah pada saat Anda sedang menggunakannya.

Selain masker kiwi, Dengan filter ini Anda juga bisa menambahkan ornamen yang berupa buah kiwi yang terlihat tersebar pada bagian masker, sehingga bisa menutupi wajah Anda dengan baik.

Para warganet banyak yang penasaran dengan dengan nama dari filter ini karena ingin bisa juga mencobanya.

Untuk Nama dari filter ini maka yang perlu Anda cari adalah “Kiwi Mask”. Namun, Memang terkadang filter ini tidak bisa muncul pada saat Anda mengetikkannya di kolom pencarian filter Instagram.

Oleh karena itu supaya bisa mempermudah pencarian filter tersebut, Maka Anda bisa membuka akun Instagram dari sipembuat filter yang dimaksud.

Dimana untuk salah satunya yang bernama akun @best_dream_girl atau @dwyntid_. Untuk kedua akun tersebut sudah memiliki filter masker kiwi yang bisa Anda pilih sesuai dengan preferensi Anda.

Cara Mendapatkan Filter instagram Kiwi Mask

Apabila Anda masih merasa kebingungan tentang cara mendapatkan filter IG Kiwi Mask, Maka berikut ini cara selengkapnya.

  1. Silahkan buka aplikasi Instagram dan masuk ke akun Anda.
  2. Kemudian pilih fitur Instastory atau geser layar dari kiri ke kanan agar membuka kamera.
  3. Lalu pada bagian bawah layar, Anda akan melihat berbagai pilihan filter.
  4. Anda bisa Geser ke kanan hingga Anda menemukan filter yang berada di ujung kanan.
  5. Anda tinggal Klik “Telusuri Efek” untuk mencari filter yang diinginkan.
  6. Selanjutnya Ketik kata kunci “Kiwi Mask” pada kolom pencarian.
  7. Apabila filter tidak muncul dalam hasil pencarian, Maka Anda bisa mencari akun pembuat filter dengan nama @best_dream_girl atau @dwyntid_.
  8. Anda buka salah satu akun pembuat filter dan cari filter “Kiwi Mask”.
  9. Setelah itu Klik filter yang dimaksud dan pilih opsi “Coba” untuk mencoba filter secara langsung, atau “Download” untuk menyimpannya.
  10. Maka Filter IG Kiwi Mask siap untuk digunakan

Baca Juga : Filter IG Remini Viral: Begini Cara Menggunakan Agar Foto Jadi Keren!

Link Filter IG Kiwi Mask Viral

Bagi Anda yang ingin mendapatkan link filternya dengan secara langsung maka Anda bisa membuka tautan yang sudah Admin sediakan dibawah ini.

Link Filter IG Kiwi Mask Viral : https://www.instagram.com/ar/1490185808411740

Anda akan dibawa masuk ke ke halaman instagram dan izinkan akses kamera dan ikuti saja petunjuk yang diberikan sampai filter ini memuat wajah Anda hingga selesai.

Akhir Kata

Begitulah untuk keterangan tentang Filter IG Kiwi Mask Viral Berikut Link dan Cara Mendapatkan dan semoga bisa memberikan informasi yang bermanfaat untuk Anda.

You May Also Like

About the Author: Ahmad

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *